Tugas 1 Analisis Regresi



Nama  : Adinda Cahya Ariefa
NIM    : 20170302156

Tugas Halaman 7

1.      Hipotesis Deskriptif
A.   
Ho :
Para remaja tidak suka memilih makanan yang mengandung kadar lemak tinggi
Ha :
Para remaja suka memilih makanan yang mengandung kadar lemak tinggi
B
Ho :
Anak-anak di daerah perkotaan tidak menyukai makanan yang manis
Ha :
Anak-anak di daerah perkotaan menyukai makanan yang manis

2.      Hipotesis Komparatif
A
Ho :
Tidak ada perbedaan total kebutuhan energi sehari pada atlet renang dan bukan renang pada kelompok usia 20-29 tahun
Ha :
Ada perbedaan total kebutuhan energi sehari pada atlet renang dan bukan renang pada kelompok usia 20-29 tahun
B
Ho :
Tidak ada perbedaan pengetahuan antara kelompok yang diberikan penyuluhan dan kelompok yang tidak diberikan penyuluhan mengenai perilaku hidup bersih dan sehat
Ha :
Ada perbedaan pengetahuan antara kelompok yang diberikan penyuluhan dan kelompok yang tidak diberikan penyuluhan mengenai perilaku hidup bersih dan sehat

3.      Hipotesis Asosiatif
A
Ho :
Tidak ada hubungan antara kebiasaan makan ibu saat hamil dan stunting
Ha :
Ada hubungan antara kebiasaan makan ibu saat hamil dan stunting
B
Ho :
Tidak ada hubungan antara berat badan bayi lahir dan keadaan KEK ibu pada kehamilan
Ha :
Ada hubungan antara berat badan bayi lahir dan keadaan KEK ibu pada kehamilan


Tugas Halaman 13-15

1.      Berat badan bayi laki-laki usia 5 bulan (X1) dan pada usia 11 bulan (data fiktif). Hitunglah nilai rata-rata, variance, standard deviasi dan lakukan uji t dependen sampel.

Jawaban :

X1 (kg)
X2 (kg)
D = X1 - X2
d = D -
D2
1
4,5
5,6
-1,1
0,26
0,0676
2
4,7
5,9
-1,2
0.16
0,0256
3
4,6
6,2
-1,6
-0,24
0,0576
4
4,8
6,2
-1,4
-0,04
0,0016
5
4,9
5,9
-1
0,36
0,1296
6
4,8
5,8
-1
0,36
0,1296
7
4,5
6,2
-1,7
-0,34
0,1156
8
4,7
6,4
-1,7
-0,34
0,1156
9
4,9
6,3
-1,4
-0,04
0,0016
10
4,6
6,1
-1,5
-0,14
0,0196
Jml
47
60,6
-13,6
0
0,664
Rerata D () = D/n = -13,6/10 = -1,36



  























 2.Data kadar trigliserida pria dewasa gemuk dan normal yang diukur dengan indeks Massa Tubuh (IMT) sebagai berikut (data fiktif).

Tugas :

a.       Hitung nilai rata-rata

b.      Hitung variance

c.       Hitung standard deviasi

d.      Lakukan uji t-independen sampel
Jawaban :

Gemuk
Normal
D=X1-X2
d= D-
d2
(x1-)2
(x2-)
(x2-) 2
1
240
180
60
-116
13456
1
1
4
16
2
260
175
85
-91
8281
21
441
-1
1
3
230
160
70
-106
11236
-9
81
-16
256
4
220
190
30
-146
21316
-19
361
14
196
5
260
180
80
-96
9216
21
441
4
16
6
250
175
75
-101
10201
11
121
-1
1
7
240
190
50
-126
15876
1
1
14
196
8
220
170
50
-126
15876
-19
361
-6
36
9
230
180
50
-126
15876
-9
81
4
16
10
240
160
80
-96
9216
1
1
-16
256
Jumlah
2390
1760
630
0
130550
0
1890
0
990
Rerata
239
176
63
0
13055
0
189
0
99
Rerata D = D/n = 63





























3.     Nilai rata-rata IQ dari 26 siswa SMP X adalah 107 dengan standar deviasi 9, sedangkan di SMP Y dari 30 siswa rata-rata IQ nya adalah 112 dengan standar deviasi 8. Dapatkah kita menyatakan bahwa ada perbedaan secara bermakna nilai rata-rata IQ siswa di kedua sekolah?
Jawaban :
 



4.  Membuktikan perbedaan kadar glukosa darah mahasiswa sebelum dan sesudah sarapan pagi. Datanya sebagai berikut.

Jawaban :



X1 (sebelum)
X2 (sesudah)
D = X1 - X2
d = D -
D2
1
       115     
121
-6
-0,1
0,01
2
118
119
-1
4,9
24,1
3
120
122
-2
3,9
15,21
4
119
122
-3
2,9
8,41
5
116
123
-7
-1,1
1,21
6
115
123
-8
-2,1
4,41
7
116
124
-8
-2,1
4,41
8
115
120
-5
0,9
0,81
9
116
125
-9
-3,1
9,61
10
117
127
-10
-4,1
16,81
Jml
1167
1226
-59
0
84,99
Rerata D () = D/n = -59/10 = -5,9





5.   Hasil penelitian tentang peran senam “low impact” pada remaja putri usia 18-21 tahun terhadap penurunan persen lemak tubuh disajikan dalam tabel dibawah ini (data fiktif). Dapatkah kita menyatakan bahwa senam “low impact” tidak berpengaruh terhadap persen lemak tubuh.

      Jawaban :


X1 (sebelum)
X2 (sesudah)
D = X1-X2
d2
1
24,7
24,5
0,2
-1,45
2,1
2
26,4
25,6
0,8
-0,85
0,7
3
28,7
26,9
1,8
0,15
0,02
4
27,2
26,1
1,1
-0,55
0,3
5
24,9
24,2
0,7
-0,95
0,9
6
29,9
27,3
2,6
0,95
0,9
7
28,6
25,7
2,9
1,25
1,5
8
28,8
25,7
3,1
1.45
2,1
Jumlah
219,2
206
13,2
0
8,52
Rerata D() = D/n = 13,2/8 = 1,65



 





Komentar

Postingan Populer